Gerakan Mukena Bersih Ibu dan Anak Diresmikan

Jakarta – Gerakan Mukena Bersih (GMB) untuk Ibu dan Anak diresmikan. Gita saraswati pendiri GMB menjelaskan, ini diluncurkan karena melihat tidak sedikit musholla dan masjid memiliki mukena untuk ibu dan anak. “Dengan adanya GMB untuk Ibu dan Anak ini, kami berharap program ini terus bergulir. Sehingga setiap tempat Mushollah atau Masjid, terdapat mukena untuk ibu […]